Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Membuat Link Menuju Whatsapp, BBM, SMS dan Telegram

Para pelaku usaha biasanya tak ingin meribetkan pelanggannya untuk berbelanja di toko onlinenya, maka dari itu banyak yang menambahkan fitur auto link sosial media ke nomor admin toko online tersebut, mulai dari Whatsapp, BBM, SMS dan terakhir Telegram.

Foto: Ist


Saya menggunakan fitur ini di blogspot, tapi untuk di wordpress ataupun CMS lainnya saya masih sedikit bingung karena hasilnya beda. Jadi saya hanya berbagi pengalaman saya saja di blogspot.


Pertama buka blog kamu, kemudian pilih Tema atau Template yang ada di sidebar kiri. Kemudian pasang script di bawah ini dan pastekan diatas </head>
<link crossorigin='anonymous' href='https://maxcdn.bootstrapcdn.com/bootstrap/3.3.7/css/bootstrap.min.css' integrity='sha384-BVYiiSIFeK1dGmJRAkycuHAHRg32OmUcww7on3RYdg4Va+PmSTsz/K68vbdEjh4u' rel='stylesheet'/>



<link href='http://maxcdn.bootstrapcdn.com/font-awesome/4.7.0/css/font-awesome.min.css' rel='stylesheet'/>



Note : apabila sudah terdapat link di atas pada blog kamu, sebaiknya cara diatas diabaikan saja, kalau bisa tinggal upgrade versinya saja. Untuk mencari ada atau tidaknya gunakan saja ctrl + f kemudian search dengan kata 'bootstrap' (tanpa tanda petik).

Langkah ke dua, masukan script dibawah ini sesuai dengan keinginan kamu.

<!-- Auto Link Whatsapp -->

<a href="https://api.whatsapp.com/send?phone=62895177xxxxx&text=Nama%20:%0AAlamat%20Lengkap%20:%0AKategori%20Produk%20:%0AJumlah%20:" target="_blank"><button type="button" class="btn btn-success"><i class="fa fa-whatsapp"></i></a></button></a>



<!-- Auto Link Telegram -->

<a href="http://www.telegram.me/username" target="_blank"><button type="button" class="btn btn-info"><i class="fa fa-telegram"></i></button></a>



<!-- Auto Link BBM -->

<a href="bbmi://DADA85C9" target="_blank"><button type="button" class="btn btn-default"><i class="fa fa-twitch"></i></button></a>



<!-- Auto Link SMS -->

<a href="sms:0895177xxxxx?body=Nama%20:%0AAlamat%20Lengkap%20:%0AKategori%20Produk%20:%0AJumlah%20:" target="_blank"><button type="button" class="btn btn-warning"><i class="fa fa-envelope-o"></i></button></a>

Untuk teks yang saya tandai dengan hijau ubah dengan nomor usaha kamu.
Untuk teks yang saya tandai dengan orange ubah dengan username telegram usaha kamu.
Untuk teks yang saya tandai dengan putih ubah dengan pin bbm usaha kamu.

Maka hasil jadinya akan seperti dibawah ini,




Itulah cara membuat link menuju Whatsapp, Telegram, BBM, dan SMS. Biasanya untuk SMS hanya bisa dilakukan bila pengunjung menggunakan smartphone

Sumber : warunginter.net